Tag: Aceh Tenggara

Angkutan Udara Perintis di Bandara Alas Leuser Resmi Beropersi

Angkutan Udara Perintis di Bandara Alas Leuser Resmi Beropersi

Transportasi, Udara
Kutacane (5/1/2022): Angkutan udara perintis di Bandara Alas Leuser Tahun Anggaran 2023 resmi beroperasi pada Selasa, 3 Januari 2023 dengan menggunakan pesawat Susi Air jenis Grand Caravan rute Banda Aceh – Kutacane PP setiap hari Selasa dan Jumat. Kepala Satuan Pelayanan (Kasatpel) Bandara Alas Leuser Salim mengatakan, bahwa frekuensi angkutan udara perintis di bandara itu masih sama dengan tahun kemarin, yakni seminggu dua kali. Namun demikian, angkutan udara perintis di Bandara Alas Leuser setiap penerbangannya kursi terisi penuh dengan penumpang. “Angkutan udara perintis yang dilayani oleh Bandara Alas Leuser di bawah Koordinator Wilayah (Korwil) Sinabang dan untuk frekuesi masih seminggu dua kali, namun kursinya setiap penerbangan selalu full,” katanya. Kehadiran angkutan...