Shadow

Tag: Musamus

Musamus, Tingginya Melebihi Manusia

Musamus, Tingginya Melebihi Manusia

Destinasi, Wisata
Merauke (10/7/2021): Ada yang menarik saat berkunjung ke ujung timur Indonesia, yakni Kabupaten Merauke, Provinsi Papua. Perbatasan Indonesia dengan Papua Nugini ini memiliki destinasi wisata menarik yang hanya bisa ditemui di beberapa negara saja, yaitu Musamus atau sarang semut yang tingginya bisa melebihi manusia. Di Merauke, kita dapat melihat Musamus di banyak tempat, di antaranya adalah di Taman Nasional Wasur dan salah satu yang paling populer ada di savana yang luasnya yang luasnya berhektar-hektar, yaitu di Kampung Salor, Distrik Kurik, Kabupaten Merauke, Papua. Di savana Kampung Salor, kita bisa melihat ratusan musamus. Sepanjang jalan ini, pemandangan menakjubkan itu sudah dapat terlihat. Sarang semut dengan ketinggian dua hingga lima meter itu tersebar di mana-mana. ...